12 March 2015

Belajar HTML Untuk Pemula


Pada kali ini saya akan membuat tutorial tentang HTML. HTML kepanjangan dari Hyper Text Markup Language. HTML adalah sebuah bahasa pemprograman web. sintax html berbeda dengan visual basic jadi bahasa nya juga berbeda. Tag html dimulai dengan <x> dan diakhiri dengan </x> tetapi juga ada yang ini <x />.
 ok langsung saja ini dia tutorialnya


ini adalah strukturnya

<!doctype html>
<head>
<title> Judul </title>
</head>

<body>

</body>
</html>

Isi tulisan di antara <html> dan </html> mendeskripsikan isi dari sebuah halaman web.
Isi tulisan di antara <body> dan </body> mendeskripsikan isi dari sebuah halaman web yang terlihat.

saya akan memberikan tag pada kalian semua tetapi ini idak terlalu lengkap

<!-...->  = Untuk menentukan penjelasan
<b></b> = Untuk menebalkan text
<body bgcolor ="" > = untuk mengubah warna background body
<body background = ""> = untuk mengubah background body menjadi gambar
<br /> = Untuk membuat baris baru
<body> </body> = Untuk menemtukan element body
<center></center> = Untuk membuat text menjadi di tengah
<fieldset</fieldset> = Menentukan fieldset
<h1> sampai <h6> = Untuk mnentukan ukuran header
<i></i> = Untuk memiringkan text
<legend></legend> = Untuk menentukan judul fieldset
<li></li> = Menentukan list
<p></p> = membuat paragraf
<table></table> = membuat tabel

ini adalah struktur table

<table border ="1">
<tr>
<td></td>
<td></td>
</tr>
<tr>
<td></td>
<td></td>
</tr>
</table>

tabel di atas adlah 2 baris 2 colom
tr adalah baris
td adalah colom
jika anda ingin tidak ada kotak - kotak nya bordernya hapus saja jadi <table>

ok sekian dari saya semoga bermanfaat buat kalian.

-----------------------------------------faizal-19.blogspot.com--------------------------------------------

0 komentar:

Post a Comment

 

Message

Kunjungi terus blog faizal-19.blogspot.com
Semoga bermanfaat :D

Copyright © Faizal-19 Design by BTDesigner | Blogger Theme by BTDesigner | Powered by Blogger